menyusun tabel TOP FIVE (atau TOP 'sekian') dengan formula
sebetulnya sudah beberapa kali dibahas di milis inihh.
tetapi tentu saja tidak dilarang untuk ditampilkan lagi...
bentuk formula kunci (recNoFormula)
array formula yg ditulis di 5 cell sekolom sekaliGUSSSS (dlm contoh ditulis di H5:H9)
=MOD(LARGE(E5:E15+B5:B15/100,ROW(1:5)),1)*100
atau bisa diganti
=MOD(LARGE(E5:E15+B5:B15/100,B5:B9),1)*100
bentuk formula biasa (formula ecek-ecek) utnuk menampilkan data berdasarkan RecNoFormula tsb
=OFFSET(C$4,$H5,0)
CMIIW
> Dear pakar excel
> Mohon sharing ilmunya dong…
> Saya ingin membuat formula untuk mendapatkan 5 nilai terbesar..
> Sudah menggunakan fungsi "large", tapi hanya mendapatkan data nilai nya saja, untuk nama dan kelas tidak dapat ditampilkan..
> Mohon Bnatuannya
> Data awal
No
Nama Siswa
Kelas
Nilai Komulatif
1
Cecep
3 IPA 1
91
2
sule
3 IPA 1
89
3
udin
3 IPA 2
85
4
maman
3 IPA 3
94
5
karyo
3 IPA 2
95
6
tugiman
3 IPA 3
90
7
sari
3 IPA 1
94
8
darmi
3 IPA 4
93
9
Siti
3 IPA 4
97
10
jaya
3 IPA 1
88
11
ahmad
3 IPA 1
91
Data yang di inginkan
No
Nama Siswa
Kelas
Nilai Komulatif
1
siti
3 IPA 4
97
2
karyo
3 IPA 2
95
3
maman
3 IPA 3
94
4
sari
3 IPA 1
94
5
darmi
3 IPA 4
93
| jadi pulsa siapa yang lebih banyak? papa atau mama? |
| http://www.facebook.com/group.php?gid=37671048001&ref=mf |
+-------------------------------------------------------------------+
| DILARANG : MLM, money game, OOT, iklan tanpa izin, SARA, testing, |
| pembicaraan pribadi, one line message, melecehkan, tidak sopan. |
+-------------------------------------------------------------------+
| Buat subjek yang kreatif, jangan : "tanya", "help", "mohon bantu" |
| Usahakan besar attachment < 200 kb. Gunakan winzip jika perlu. |
+-------------------------------------------------------------------+
| Ajak teman-teman Anda bergabung dengan mengirim e-mail kosong ke |
| XL-mania-subscribe@yahoogroups.com atau kirimkan mereka file dari |
| http://groups.yahoo.com/group/XL-mania/files/Promotion/ |
+-------------------------------------------------------------------+
| Berikan testimoni di : http://www.friendster.com/xlmania atau... |
| http://www.xl-mania.com/2008/06/testimoni-xl-mania.html |
+-------------------------------------------------------------------+
| Message lama ada di : |
| http://groups.yahoo.com/group/XL-mania/messages [perlu yahoo id] |
| http://www.mail-archive.com/xl-mania@yahoogroups.com |
+-------------------------------------------------------------------+
Nenhum comentário:
Postar um comentário